Polsek Long Iram, lakukan pengamanan dan monitoring SPBU

Kutai Barat – Polsek Long Iram Polres Kutai Barat Polda Kaltim melaksanakan kegiatan pengamanan monitoring penyaluran pengisian Bahan Bakar Minyak (BBM) di SPBU Kompak No. Reg: 66.757.002 PT. Rahmat Aisyah Sejahtera Kec. Long Iram Kabupaten Kutai Barat. Rabu (14/12/2022)

Kapolres Kutai Barat AKBP Heri Rusyaman, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Long Iram Iptu Andi Salman, SH mengatakan pelaksanasn dan pengawasan dan PAM penyaluran dan pengisian BBM sekaligus menghimbau kepada pemakai/pengguna kendaraan yang bertempat di SPBU Kompak PT. Rahmat Aisyah Sejahtera.

” Ini bertujuan agar tetap mengikuti aturan dan persyaratan pengisian BBM di masing-masing kendaraannya, kemudian kami mengharapkan kepada masyarakat agar tetap menjaga Kamtibmas”, tutur Kapolsek.

Hasil dari kegiatan yang dilaksanakan situasi Kamtibmas dalam keadaan aman dan baik, tidak ditemukan terjadi antrean di SPBU, arus lalulintas lancar dan tertib di sepanjang Jalan depan SPBU, tutup Kapolsek.

Humas Polres Kubar

#KapolresKubar
#Polreskubar
#Poldakaltim
#Divisihumaspolri
#KamiHumaspolri #ProgramPrioritasPolri
#Polripresisi
#Humaspolreskubar

About admin1 admin1

Check Also

Kunjungi Wilkum Polres Kukar, Bidpropam Polda Kaltim Gelar Pengecekan Kelengkapan Identitas Diri Personel

Tribratanews.kaltim.polri.go.id KUKAR — Bidang Profesi dan Pengamanan (Bidpropam) Polda Kaltim melakukan pengecekan kelengkapan identitas diri …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *