Kegiatan Jumat Curhat Polsek Siluq Ngurai bersama PKM Belusuh Kec. Siluq Ngurai dalam Pengendalian Stunting di Kec. Siluq Ngurai

Polsek Siluq Ngurai Polres Kutai Barat- Sekitar pukul 10.00 Wita bertempat di Gedung PKK Kecamatan Siluq Ngurai Kab. Kutai Barat telah dilaksanakan Kegiatan Jumat Curhat dalam rangka Pengendalian Stunting

Tujuan Jumat Curhat merupakan Program Polri untuk menyerap aspirasi, informasi Kamtibmas, memberikan informasi pelayanan publik Polri, serta membantu program Pemerintah dalam Pengendalian Stunting di Kec. Siluq Ngurai Kab. Kutai Barat dengan menghadirkan Nara Sumber dari PKM Belusuh Kec. Siluq Ngurai Kab. Kutai Barat.

Selanjutnya kegiatan dikemas dengan memberikan Bantuan Asupan dan tambahan Vitamin serta paket Sembako sebanyak 10 Paket.

Kegiatan selanjutnya akan selalu koordinasi dengan pihak PKM Belusuh guna bersama-sama memantau dan monitoring Data /perkembangan stunting di Kec. Siluq Ngurai.

Berdasarkan data Stunting di PKM Belusuh Kec. Siluq Ngurai sebanyak 18 orang dari 16 Kampung se Kec. Siluq Ngurai.

About admin1 admin1

Check Also

Kunjungi Wilkum Polres Kukar, Bidpropam Polda Kaltim Gelar Pengecekan Kelengkapan Identitas Diri Personel

Tribratanews.kaltim.polri.go.id KUKAR — Bidang Profesi dan Pengamanan (Bidpropam) Polda Kaltim melakukan pengecekan kelengkapan identitas diri …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *