Kutai Barat- Kapolres Kubar AKBP Heri Rusyaman, S.I.K, M.H, memimpin apel gabungan kesiapan Pengamanan dalam rangka antisipasi kerawanan perayaan malam takbir Idul Fitri 1444 H dan shalat Ied Idul Fitri diwilayah Kab Kutai Barat, Jum’at, 21/04/2023. Apel kesiapan malam takbir 1444 H di halaman Mapolres Kubar diikuti Waka Polres Kompol …
Read More »Yearly Archives: 2023
Polsek Damai Laksanakan Pam Sholat Idul Fitri 1444 H; Pastikan Berjalan Aman dan Kondusif
Kutai Barat – Agar terciptanya suasana keamanan dan kenyamanan bagi masyarakat yang hendak melaksanakan Sholat di Hari Raya Idul Fitri 1444 H / 2023 , Kepolisian Sektor Damai Polres Kutai Barat menurunkan personel untuk mengamankan pelaksanaan sholat Idul Fitri 1444 H yang dilaksanakan di Mushola Al Amin bagi Muhammadyah di wilayah …
Read More »Polsek penyinggahan mendengar langsung informasi dan aduan masyarakat Melalui Jumat Curhat
Penyinggahan – Kapolsek Penyinggahan IPTU SUMANTA, SH bertatap muka dengan tokoh/masyarakat Kamp. Penyinggahan Ulu Kec. Penyinggahan, terkait program Jumat Curhat yang digelar untuk mendengar langsung informasi dan aduan masyarakat, Jumat (21/04). Dalam Program Jumat Curhat yang digulirkan Polsek penyinggahan Polres Kubar tersebut, Kapolsek Penyinggahan dihadapan tokoh/masyarakat untuk mendengarkan keluhan, curhat, …
Read More »Jumat Curhat Polsek Muara Pahu Menjelang Lebaran 1444 H 2023
Melaksanakan kegiatan Jumat curhat kepada Warga Kamp tanjung Laong kec muara Pahu terkait menjelang Hari raya idul Fitri dan menciptakan situasi yang tentran dan aman dalam rencana pelaksanaan takbiran pada malam hari maka Anggota Polsek Muara Pahu yang di pimpin oleh Kapolsek Muara Pahu Iptu Aan Anwari. memberikan sosialisasi kepada …
Read More »Polsek Jempang Lakukan Program Jumat Curhat
Jempang, 21 April 2023 Pada kesempatan tersebut, Kapolsek IPTU SUNARTO .SH melalui PS KANIT PROVOST AIPTU PAIDI mengajak warga kampung tanjung jone untuk bersama-sama saling menjaga kamtibmas agar terciptanya suasana aman, nyaman, kondusifex dan sejuk dalam menyambut hari raya idul fitri 1444h. Dalam kegiatan tersebut Aiptu Paidi bertindak sebagai narasumber …
Read More »Berkah Ramadhan, Kapolres Kubar Dan Ketua Bhayangkari Cabang Kubar, Berikan Bingkisan kepada Petugas Pos Pam Lebaran 1444 H
Kutai Barat – Kapolres Kutai Barat AKBP Heri Rusyaman, S.I.K, M.H di dampingi Ketua Bhayangkari Cabang Kutai Barat Ny. Intan Heri, Waka Polres Kompol I Gde Dharma Suyasa, SH, para Kabag, Kasat mengunjungi petugas pos Pam dan Pos Yang Terpadu mudik lebaran 2023, di Pos Pengamanan Simpang Raya Kelurahan Simpang …
Read More »Polsek Long Iram Bersama Bhayangkari Ranting Long Iram Lakukan Giat Jumat Curhat Bersama Masyarakat Sekaligus Bagikan Bansos
Polsek Long Iram melaksanakan kegiatan Jumat Curhat yang memungkinkan masyarakat menyampaikan secara langsung terkait keluhannya kepada polisi dan diterima langsung oleh Kapolsek Long Iram dan bertempat di Kamp. Sukomulyo RT 003 Kec. Long Iram Kab. Kutai Barat Setiap jumat, jajaran Long Iram membuka layanan Jum’at curhat dan akan ditingkatkan dengan …
Read More »Kapolsek Siluq Ngurai Melaksanakan Program Jumat Curhat Bersama Masyarakat Menjelang Idul Fitri 1444 H
Menjelang hari raya Idul Fitri 1444 H, Polsek Siluq Ngurai berkomitmen untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif serta memberikan kelancaran kepada masyarakat yang mudik lebaran di wilayah Kec. Siluq Ngurai. Untuk itu Kapolsek Siluq Ngurai Iptu Suyoto menggelar kegiatan ‘Jumat Curhat’ di Kamp. Muhur Kec. Siluq Ngurai Jumat …
Read More »Polsek Bongan Melaksanakan Jumat Curhat Bersama Di Ruang Rapat Kampung Gusik
Bongan – Polsek Bongan jajaran Polres Kubar Polda Kaltim rutin laksanakan Jumat curhat dengarkan masukan dan keluhan warga masyarakat yang bertempat di Ruang Rapat Kamp. Muara Gusik Rt. 001 Kecamatan Bongan Kabupaten Kutai Barat Provinsi Kalimantan Timur, Jumat pagi (21/04/2023) Diadakannya Jum’at Curhat yang bertujuan sebagai sarana untuk menampung aspirasi …
Read More »Barong Tongkok Menggelar Kegiatan Jumat Curhat Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H
Polsek Barong Tongkok melaksanakan kegiatan Jumat Curhat yang memungkinkan masyarakat menyampaikan secara langsung terkait keluhannya kepada polisi dan diterima langsung oleh Kaanit Binmas polsek barong tongkok dan bertempat di Kel. Barong Tongkok. Setiap jumat, jajaran Polsek Barong Tongkok membuka layanan Jum’at curhat dan akan ditingkatkan dengan menyambangi desa tertentu untuk …
Read More »