Breaking News

Pembukaan Turnamen Badminton HUT RI ke-80 di Linggang Bigung Berlangsung Meriah dan Aman

Kutai Barat, 22 September 2025 – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia, Pemerintah Kecamatan Linggang Bigung menggelar Turnamen Badminton yang dibuka secara resmi pada Senin malam (22/9) di Sport Hall Linggang Bigung, Kutai Barat.
Acara pembukaan berlangsung khidmat dan semarak, dihadiri oleh sejumlah tokoh penting daerah, di antaranya Bupati Kutai Barat, Federick Edwin, Camat Linggang Bigung Kristian, S.S.Tp., M.Si, serta Petinggi Kampung Linggang Bigung Ir. Ibarius. Kegiatan ini juga turut dihadiri oleh Ketua Panitia Eri Erianto, S.E., dan Andre, S.E., M.Si selaku Kasi Pemerintahan Kecamatan Linggang Bigung, serta para peserta turnamen.

About admin1 admin1

Check Also

Brimob Polda Sumut Distribusikan Air Bersih ke Desa Sibuluan Nauli Pascabencana

Satuan Brimob Polda Sumatera Utara melalui Personel SAR Batalyon A melaksanakan kegiatan pendistribusian air bersih …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *