Giat Polsek Long Iram Pengamanan Pawai di Kecamatan Tering Dalam Rangka HUT RI 78 2023

Kutai Barat – Polsek Long Iram Polres Kubar Polda Kalimantan Timur melaksanakan kegiatan pengamanan pawai dalam rangka memperingati HUT RI 2023 di Kecamatan Tering Kabupaten Kutai Barat pada hari Sabtu, (12/08/2023)

Karnaval di mulai dari Pelabuhan Linggang Tering Seberang sampai MTS DDI Tering menuju elabuhan Linggang Tering Seberang.

Adapun peserta pawai dari Paud, TK Cempaka Bakti Purworejo, TK Wiyata Mandala, Yasinan Linggang Purworejo, SD N 001 Tering, MTS DDI Tering, SMP N 1 Tering, Paskib Kec. Tering, IKS Pi, Puskesmas Tering, Nelayan Tering, Yasinan At-Taqwa Linggang Tering Seberang, Posyandu Tering, PSCP Tering, Ibu – ibu Linggang Purworejo, MA – Thaib Langunggung, Irma Al-Huda
Kecamatan Tering

Hadir dalam Kegiatan tersebut
H. Ahmad Syaiful, S.H, Kapolsek Long Iram IPTU Andi Ahmad Salman, SH, Yosef Ngau, S.Sos.Perwakilan, Anti. S.Kep, Ners, Syaiful Alamsyah Pribadi, Str.Kep, Aipda Iwan Tandi Bripka Benyamin Lung, Brigpol Rizky serta masyarakat.

Kapolres Kutai Barat AKBP Heri Rusyaman, S.I.K, M.H melalui Kapols Long Iram IPTU Andi Salman, SH menerangkan,” kegiatan Karnaval dan jalan kreasi merupakan kegiatan dalam rangka menyambut dan memeriahkan HUT Kemerdekaan RI yang ke 78 di Kesehatan Tering Kabupaten Kubar, ,” Ucap Kapolsek menjaga ketertiban berlalu lintas. menjaga kebersihan jalan raya. menjaga keselamatan dan kekompakan bersama.

“Pelaksanaan kegiatan berlangsung dalam keadaan aman dan tertib serta agar menjaga keselamatan di jalan raya, Tutup Kapolek Long Iram

Humas Polres Kubar

About admin1 admin1

Check Also

Kunjungi Wilkum Polres Kukar, Bidpropam Polda Kaltim Gelar Pengecekan Kelengkapan Identitas Diri Personel

Tribratanews.kaltim.polri.go.id KUKAR — Bidang Profesi dan Pengamanan (Bidpropam) Polda Kaltim melakukan pengecekan kelengkapan identitas diri …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *