LOMBA SUMPIT TRADISIONAL DALAM RANGKA ACARA DAHAU HUT KUBAR KE-23

Lomba tradisional ketangkasan menyumpit yang diikuti dari beberapa instansi dari pemkab, polres kubar, Tenggarong, Bontang dan samarinda yang turut hadir dalam memeriahkan  dalam lomba menyumpit tersebut yang diadakan di Taman Budaya Sendawar.

Senin ,( 31-10- 2022)pagi.

Dalam kegiatan lomba tersebut peserta dari Polres kubar turut hadir dalam mengikuti Lomba Menyumpit yang digelar dalam rangka Dahau hut kubar ke 23,.kata Kasubsipenmas sie Humas Polres Kubar Ipda Sukoco.

Lomba-lomba tradisional ini diadakan kembali di tahun 2022 dalam rangka Dahau Hut Kubar ke 23, mengingat kurun waktu 3 tahun lamanya tidak diadakannya lomba-lomba tradisional, setelah tiga tahun terakhir ditiadakan akibat pandemi COVID-19 ,.ucap Kasubsipenmas sie Humas Polres Kubar Ipda Sukoco

Dengan diadakan lomba tradisional ini semoga tidak putus disini saja dalam lomba ini semoga masyarakat dan anak anak kita tetap mencintai olah raga tradisional ini dan jangan sampai hilang semoga kedepan peminatnya semakin banyak dalam nemeriahkan Dahau kedepannya,.tutup Kasubsipenmas sie Humas Polres Kubar Ipda Sukoco

HUMAS POLRES KUBAR

About admin1 admin1

Check Also

Kunjungi Wilkum Polres Kukar, Bidpropam Polda Kaltim Gelar Pengecekan Kelengkapan Identitas Diri Personel

Tribratanews.kaltim.polri.go.id KUKAR — Bidang Profesi dan Pengamanan (Bidpropam) Polda Kaltim melakukan pengecekan kelengkapan identitas diri …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *