Kutai Barat, 8 November 2024 – Dalam rangka persiapan Operasi Mantap Praja (OMP) Mahakam 2024, personel Satuan Binmas Polres Kutai Barat melaksanakan kegiatan cooling system di pangkalan travel yang ada di wilayah Kabupaten Kutai Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif selama berlangsungnya kegiatan OMP Mahakam yang …
Read More »Pelantikan Dan Bimbingan Teknis KPPS Kecamatan Melak Untuk Pemilu Serentak 2024, Polsek Melak Tekankan Keamanan Pemilu
Melak, Kutai Barat – Pada Kamis, 7 November 2024, pukul 14.00 WITA, di Ruang Rapat Lt. 2 Kantor Kecamatan Melak, telah dilaksanakan kegiatan pelantikan dan bimbingan teknis bagi Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) se-Kecamatan Melak dalam rangka persiapan Pemilu Serentak Tahun 2024. Dalam kegiatan tersebut, Kapolsek Melak, Iptu Hadi Sucipto, …
Read More »Personel Sat Binmas Polres Kutai Barat Sosialisasikan Bahaya Kenakalan Remaja Di Alun-Alun Itho untuk Cegah Potensi Gangguan Kamtibmas
Kutai Barat, 8 November 2024 – Dalam rangka mendukung kelancaran tahapan Operasi Mantap Praja (OMP) Mahakam 2024, personel Sat Binmas Polres Kutai Barat melaksanakan kegiatan sambang ke Alun-Alun Itho. Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan sosialisasi kepada para remaja yang sering berkumpul di lokasi tersebut mengenai bahaya kenakalan remaja dan dampak …
Read More »Personel Polsek Muara Lawa Hadiri Kegiatan Pelantikan Dan Bimbingan Teknis Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS)
Dalam rangka mendukung dan mensukseskan kegiatan pesta demokrasi yang akan berlangsung serentak pada pilkada 2024, Polsek Muara Lawa menghadiri Pelantikan & Bimbingan teknis kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) Se-kecamatan Muara Lawa, Kamis 07/11/2024. Kegiatan ini menunjukkan keseriusan di Kecamatan Muara Lawa dalam mempersiapkan pilkada yang damai dan tertib demi masa …
Read More »Polsek Bongan Melaksanakan Patroli Dialogis Di Titik Strategis
POLSEK BONGAN- Melaksanakan patroli dialogis di sejumlah titik strategis di wilayah hukumnya. Patroli ini dilakukan sebagai bentuk upaya untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, sekaligus mendekatkan diri kepada warga. Dalam kegiatan tersebut, anggota Polsek Bongan secara aktif berinteraksi dengan warga, mendengarkan aspirasi, serta memberikan imbauan terkait pentingnya menjaga keamanan lingkungan. …
Read More »Untuk Terciptanya Rasa Aman Dalam Rangkaian Pilkada 2024, Personel Polres Kutai Barat Laksanakan Cooling System
Kutai Barat – Satuan Samapta Polres Kutai Barat Polda Kalimantan Timur, secara rutin melaksanakan patroli ditempat-tempat rawan kejahatan guna meminimalisir terjadinya tindak kriminalitas, tempat keramaian yang dianggap rawan kriminalitas, Kamis (7/11/2024) Malam Satuan Samapta Polres Kutai Barat yang dipimpin oleh Ps. Kanit Turjawali Aipda Edy S juga turut menyampaikan pesan-pesan …
Read More »Giat Sat Samapta Polres Kutai Barat Lakukan Pengaturan Lalu Lintas Di Titik Rawan Laka Lantas
Kubar – Dalam rangka menjaga kelancaran arus lalu lintas di pagi hari, Satuan Samapta Polres Kutai Barat Polda Kalimantan Timur melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas di beberapa titik rawan kemacetan di wilayah hukum Polres Kutai Barat. Kegiatan ini dilakukan rutin setiap pagi untuk memastikan mobilitas masyarakat, terutama pada jam-jam sibuk, …
Read More »Personel Sat Lantas Polres Kutai Barat Melaksanakan Pelayanan Regident Kendaraan
Kutai Barat – Polres Kubar Sat Lalu Lintas Pengaturan lalu lintas adalah salah satu bentuk pelayanan Polri Satuan Lalu Lintas kepada masyarakat di jalan raya dan pelayanan di kantor, Jumat (8/11/24) Dengan menempatkan personel Satlantas Polres Kutai Barat di daerah yang dipandang perlu untuk kehadiran Polri khususnya di jalan yanga …
Read More »Dokkes Polres Kutai Barat Melaksanakan Keslap Terhadap Personel OMP 2024
Kubar – Subsatgas Bidang Kedokteran dan Kesehatan Polres Kutai Barat, menggelar kegiatan pemeriksaan kesehatan lapangan terhadap personel yang tergabung dalam Operasi Mantap Praja Mahakam 2024 Polres Kutai Barat, Jum’at (8/11/2024) Dalam kegiatan ini, tim Keslap melakukan pemeriksaan kesehatan kepada personil yang melakukan tugas persiapan PAM Kampanye Paslon Bupati dan …
Read More »Pengamanan Kampanye Tatap Muka Salah Satu Paslon pilkada tahun 2024 Oleh Polsek Penyinggahan
Memasuki tahapan kampanye Pemilihan Kepala Daerah serentak Tahun 2024 ini, Polres Kutai Barat bersama Polsek jajaran terus berkontribusi dalam menciptakan keamanan dan ketertiban di wilayahnya. Personel Polsek Penyinggahan yang tergabung dalam Operasi Mantap Praja (OMP) melaksanakan pengamanan kampanye dialogis atau tatap muka oleh salah satu Paslon Bupati dan Wakil Bupati, …
Read More »