Polsek Muara Pahu Melaksanakan Pengamanan Di Pelabuhan Muara Pahu

Muara Pahu, 4 April 2025 – Anggota Polsek Muara Pahu melaksanakan pengamanan kapal taxi di Pelabuhan Kecamatan Muara Pahu, Kabupaten Kutai Barat, untuk memastikan keamanan dan kenyamanan para pemudik yang sedang dalam perjalanan. Pengamanan ini dilakukan dalam rangka mendukung kelancaran arus mudik menjelang Hari Raya Idul Fitri. Kapolsek Muara Pahu, …

Read More »

Polsek Siluq Ngurai Laksanakan Patroli KRYD di Kampung Kaliq Kecamatan Siluq Ngurai Saat Lebaran

Siluq Ngurai – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap kondusif, Polsek Siluq Ngurai melaksanakan kegiatan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) di Kampung Kaliq, Kecamatan Siluq Ngurai. Patroli KRYD ini dilakukan dengan menyusuri area permukiman, tempat umum, serta lokasi-lokasi yang dianggap rawan tindak kejahatan. Selain itu, personel …

Read More »

Polsek Siluq Ngurai Laksanakan Giat Patroli Dialogis Guna Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif Di Malam Lebaran

Siluq Ngurai – Polsek Siluq Ngurai terus berupaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap kondusif dengan melaksanakan kegiatan Patroli Dialogis di berbagai wilayah hukum Polsek Siluq Ngurai. Kegiatan patroli ini dilakukan dengan menyambangi pemukiman penduduk, area publik, serta tempat-tempat yang dianggap rawan terjadinya gangguan kamtibmas. Selain melakukan …

Read More »

Polsek Siluq Ngurai Laksanakan Patroli di Kantor PDAM Kamp. Muhur

Siluq Ngurai – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif, Polsek Siluq Ngurai melaksanakan kegiatan patroli di Kantor PDAM Kampung Muhur, Kecamatan Siluq Ngurai. Kapolsek Siluq Ngurai, IPDA Ginanjar Wahyu Utomo, S.H., M.H., menyampaikan bahwa patroli ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk mencegah potensi gangguan keamanan …

Read More »

Polsek Melak Tingkatkan Pengamanan Pasca Lebaran melalui KRYD

Polsek Melak di bawah pimpinan Kapolsek AKP Gatot Siswanto, S.Sos melaksanakan Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) pasca Idul Fitri 1446 H pada Jumat (4/4/2025) pukul 08.00-10.00 WITA di wilayah hukumnya. Kegiatan yang berpusat di Jl. A. Yani, Kelurahan Melak Ulu ini melibatkan personel Polri termasuk Bripda Azriel dan Bripda Maulana …

Read More »

Polsek Melak Gelar ‘Jumat Curhat’ untuk Dengarkan Aspirasi Warga

Melak, 4 April 2025 – Polsek Melak kembali menggelar program “Jumat Curhat” di Jl. P. Hidayatullah, Kelurahan Melak Ilir, Jumat (4/4/2025) pagi. Kegiatan yang berlangsung pukul 10.00-11.00 WITA ini dihadiri Kapolsek Melak AKP Gatot Siswanto, S.Sos bersama personel Unit Samapta untuk mendengarkan langsung keluhan dan aspirasi warga. Dalam kesempatan tersebut, …

Read More »

Kapolres Kutai Barat Laksanakan Sambang Masyarakat di Pelabuhan Melak Saat Padatnya Aktivitas Mudik Lebaran

Kapolres Kutai Barat, Boney Wahyu Wicaksono, S.I.K, melakukan kegiatan sambang masyarakat di Pelabuhan Melak, tepatnya saat padatnya aktivitas mudik Lebaran. Kunjungan ini bertujuan untuk memantau langsung situasi keamanan dan memberikan rasa aman kepada para pemudik yang melintasi jalur tersebut. Dalam kesempatan ini, Kapolres juga berinteraksi dengan warga serta petugas yang …

Read More »