Kutai Barat – Kapolres Kutai Barat AKBP Heri Rusyaman,S.I.K, M.H melaunching Kampung Tangguh Bebas Narkoba di Kantor Kelurahan Simpang Raya Kecamatan Barong Tongkok Kabupaten Kutai Barat, Kamis (31/8/2023). Kampung Tangguh Bebas Narkoba ini didirikan untuk mencegah dan memberantas peredaran Narkoba. Hadir Dalam kegiatan launcing Kampung Bebas Narkoba KOMPOL I Gde Dharma …
Read More »Selain Menjadi Anggota Kepolisian Brigpol Joko Juga Sebagai Peternak Sapi
Menjadi seorang Bhabinkamtibmas, merupakan suatu amanah yang dipercayakan kepada setiap personel di jajaran Kepolisian, dengan tujuan membangun kerja nyata, dan sinergitas bersama masyarakat di wilayah kerjanya. Hal inilah yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Kampung Sukomulyo, Kecamatan Sekolaq Darat, BRIGPOL Joko Rudianto, Dengan penuh rasa tanggung jawab, anggota Polsek Long Iram, Polres …
Read More »Wakapolda Kaltim Pimpin Kegiatan Anev Program Quick Wins Presisi TW III T.A. 2023 Polda Kaltim
Balikpapan – Dalam upaya meningkatkan efektivitas serta pencapaian hasil yang presisi, Polda Kalimantan Timur mengadakan Anev Program Quick Wins Presisi Tahap III Tahun Anggaran 2023. Bertempat di Ruang Rapat Kapolda Kaltim. Kamis, 31 Agustus 2023. Rapat ini di pimpin oleh Wakapolda Kaltim, Brigjen. Pol. Drs. Mujiyono, S.H., M.Hum., dan dihadiri …
Read More »Bhabinkantibmas Polsek Jempang Himbau Warga Untuk Berhati Hati Saat Beristirahat
Bhabinkamtibmas (Bintara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat) melaksanakan kegiatan sambang warga untuk memberikan himbauan dan penyuluhan tentang Kamtibmas (Keamanan dan Ketertiban Masyarakat). Kegiatan ini merupakan salah satu upaya yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas dalam menjalin hubungan yang baik dengan masyarakat serta memberikan pemahaman mengenai pentingnya menjaga Kamtibmas di lingkungan sekitar. Dalam …
Read More »Bhabinkantibmas Polsek Siluq Ngurai Polres Kutai Barat Himbau Para Warga Saat Berkendara Untuk Keselamatan
Guna memberi rasa aman kepada masyarakat serta mencegah berbagai gangguan Kamtibmas diwilayah hukum Polres Polres Kutai Barat Bhabinkantibmas Polres Kutai Barat rutin melaksanakan patroli. Saat melaksanakan patroli, personil kerap menjumpai anak-anak remaja yang nongkrong dengan sepeda motor, para remaja ini dihimbau untuk tidak melakukan balap liar ataupun melakukan pesta miras. …
Read More »Bhabinkantibmas Polsek Damai Melakukan Patroli Di Permukiman Warga Dan Sambang Warga
Kutai Barat,Polres Kubar, Polsek Damai instruksikan anggotanya Bhabinkamtibmas untuk aktif patroli disekitar permukiman warga. Hal tersebut dilakukan guna mencegah terjadinya kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di area pemukiman warga dan gangguan kamtibmas lainnya. “Jadi ini, berdasarkan pantauan anggota di lapangan, banyak sepeda motor diparkir di depan rumah dan hanya mengandalkan …
Read More »Polda Kaltim Aktif dalam Pelaksanaan Forum Konsultasi Publik Mengenai Standar Pelayanan di Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Timur
Balikpapan – Polda Kaltim berperan aktif dalam memajukan standar pelayanan di wilayah ini melalui partisipasi dalam Forum Konsultasi Publik terkait Standar Pelayanan di Lingkungan Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Timur. Acara yang berlangsung pada Kamis (31/8/2023) menjadi platform penting dalam membangun kolaborasi antara sektor kepolisian dan instansi pemerintah dalam …
Read More »Bhabinkantibmas Sambang Warga Dan Sosialisasi Kepada Warga Yang Asik Nongkrong Pada Malam Hari
Kutai Barat- Polsek Jempang Polres Kutai Barat Polda Kaltim melakukan kegiatan patroli dalam rangka mengantisipasi berkembangnya Kriminalitas Di Daerah Polsek Jempang Kapolres Kutai Barat, melalui Kapolsek Jempang mengatakan Personel Polsek memberikan imbauan kepada Warga agar tidak mudah terprovokasi terhadap berita yang belum tentu kebenaran berita tersebut dan untuk lebih berhati …
Read More »Bhabinkantibmas Polsek Damai Patroli Dan Sambang Pelaku Usaha Dan Memeriksa Produk Sebelum Di Jual Kepada Konsumen
Dalam patroli dialogis tersebut tidak lupa anggota Bhabinkamtibmas menyisipkan himbauan kamtibmas kepada pemilik toko sembako agar berhati-hati terhadap pelaku kriminalitas dengan membeli barang sembako dengan menipu mengatasnamakan seseorang dengan cara meminta barang terlebih dahulu setelah barang dibawa orangnya tidak kembali dengan alasan pembayarannya menyusul. Bhabinkantibmas menyampaikan di tempat terpisah bahwa …
Read More »Bhabinkantibmas Polsek Jempang Melaksanakan Patroli Dan Sambang Pelaku Usaha Yang Buka Pada Malam Hari
Dalam patroli dialogis tersebut tidak lupa anggota Bhabinkamtibmas menyisipkan himbauan kamtibmas kepada pemilik toko sembako agar berhati-hati terhadap pelaku kriminalitas dengan membeli barang sembako dengan menipu mengatasnamakan seseorang dengan cara meminta barang terlebih dahulu setelah barang dibawa orangnya tidak kembali dengan alasan pembayarannya menyusul. Bhabinkantibmas menyampaikan di tempat terpisah bahwa …
Read More »